Film Sword Art Online: Ordinal Scale Dijadwalkan Rilis 2017

3 Oktober 2016 yang lalu, penerbit Kadokawa mengumumkan bahwa Film Sword Art Online: Ordinal Scale dijadwalkan akan tayang secara serentak di seluruh dunia pada tanggal 18 Februari 2017 mendatang.

Pengunguman One Punch Man season 2

Kabar gembira bagi para penggemar si botak, Saitama, pasalnya pada tanggal 25 September 2016 lalu melalui akun twitter @opm_anime mengungumkan bahwa...

Video Trailer Film Live Action Fullmetal Alchemist

Situs resmi Warner Bros Japan, telah merilis video trailer untuk Film Live Action Fullmetal Alchemist.

Kuroko no Basuke: Last Game

Penulis dan pencipta manga Kuroko no Basuke, Tadatoshi Fujimaki membuat sekuel dengan judul Kuroko no Basuke: Extra Game.

High School DxD Mendapatkan Season 4

Kabar bahagia bagi penggemar High School DxD pasalnya dalam sebuah acara Fantasia Bunko Daikanshasai yang berlangsung pada hari Sabtu, 22 Oktober 2016 yang lalu...

Friday 5 June 2015

Dragon Ball Super akan Tayang pada Summer 2015


Majalah Shueisha - Weekly Shonen Jump Edisi ke 28 mengungkapkan pada hari Senin bahwa serial anime Dragon Ball Super dijadwalkan akan tayang di Jepang pada 5 Juli 2015. Disisi lain serial Dragon Ball Kai akan berakhir pada musim ini atau sebelum Dragon Ball Super tayang. Kisah anime Dragon Ball Super mendatang dimulai setelah kekalahan Majin Buu, saat Bumi telah menjadi damai.

Pada Edisi ini juga mengungkapkan bahwa seri baru ini akan memiliki kolaborasi dengan acara treasure hunt lebih besar dari acara Odaiba Yume Tairiku: Dream Mega Natsu Matsuri (Odaiba Dream Continent: Dream Mega Summer Festival). Festival ini akan diselenggarakan pada 18 Juli sampai dengan 31 Agustus 2015. Dragon Ball Super akan disiarkan/ditayangkan pada Fuji TV dan saluran lainnya, pada hari Minggu jam 9:00 waktu setempat. Ini akan menjadi yang pertama dan baru sejak Dragon Ball GT disiarkan pada tahun 1996 sampai 1997.

Akira Toriyama akan mengembangkan cerita asli dan konsep Dragon Ball Super, dan akan terlibat lebih besar dari Dragon Ball GT. Berikut anggota staff yang juga diungkapkan:
  • Sutradara: Kimitoshi Chioka (Hakaba Kitarou, Kamisama Kazoku)
  • Produser: Naoko Sagawa (Toei Animation) and Atsushi Kido (Toei Animation)
  • Animation Studio: Toei Animation (Dragon Ball Z, One Piece)
Selain itu diungkapkan juga lagu pembuka dan lagu penutup. Lagu pembuka akan dibawakan oleh Kazuya Yoshii yang berjudul Chōzetsu☆Dynamic" (Excellent Dynamic) dan lagu penutup dibawakan oleh band rock Morning America yang berjudul Hello Hello Hello. [animenewsnetwork]